Mungkin kamu udah nggak asing dengan kata “influence”, karena sering melihat orang di socmed menyematkan identitas sebagai “Influencer” alias seseorang yang bisa memberi pengaruh. Apakah seorang influecer harus punya followers yang banyak banget? Tentu saja nggak, kamu pun patut disebut...
Terungkap! Begini Cara Membaca Buku yang Tepat dan Berdampak
Mungkin kamu pernah bertanya, “bagaimana cara membaca buku yang tepat?”, aku pun demikian. Di postingan ini aku ingin berbagi pengalaman bagaimana membaca yang memberikan dampak pada diri kita. Jadi, tanpa lama-lama lagi. Yuk, baca sampai selesai. Siap, ya? Kondisi Pikiran Juga Menentukan...
Komunikasi adalah ‘Mata Uang’ dalam Relasi?
“komunikasi adalah ‘mata uang’ dalam relasi. Interaksi adalah cara menambah jumlah saldonya” Dulu waktu kecil (lebih tepatnya SD) aku masih ingat sekali dikatai “bawel” dan itu cukup sakit hati. “Emang ngapa si?”. Setelah kuketahui kalau aku memiliki kepribadian sanguinis, dimana ya sanguinis itu...
Kenapa 2 Kemampuan Ini Penting Kamu Miliki?
Saya terbiasa membuka buku secara acak, kemarin saya membuka buku Leo Babauta yang berjudul The Litle Book of Contentment. Saya menemukan suatu statement yang menarik, yakni orang lain bukan masalah kita. Mungkin kamu pernah ketika orang lain bertindak tidak sesuai harapan. Dan memberi respon...
Inilah 3 Kunci untuk Meraih Apa pun yang Kamu Inginkan!
Pandemik seperti sekarang ini membuat orang berpikir “bagaimana caranya agar bisa bekerja (menghasilkan) dari rumah?”. Ada dua acara: Pertama, punya pekerjaan yang bisa dibawa ke rumah. Apa pun itu yang penting bisa dikerjakan di rumah. Kedua, punya keahlian yang bisa dikerjakan di rumah lalu...
Inilah 7 Alasan Belajar Pengembangan Diri Nggak Bikin Kamu Pinter
“ngapain sih gue mesti belajar dan baca buku tentang pengembangan diri? Toh isinya gitu-gitu aja?” Mungkin kamu pernah mendengar kalimat di atas atau pernah bergumam dalam hati? Sekarang kamu boleh jawab pertanyaan ini. “apa yang kamu inginkan?” “apakah kamu cukup sabar menghadapi tantangan dan...
Udemy Indonesia: Cara Belajar Praktis untuk Meningkatkan Skillmu
Udemy akhirnya masuk ke Indonesia, sebuah kesenangan tersendiri kalau platform belajar yang selama ini aku gunakan bisa hadir di Indonesia. Salah satu perubahan yang mendasar adalah cara pembayaran dan penambahan subtitle di beberapa kursus popular. Saya pertama kali enroll kursus di udemy.com itu...